Ping Pong the Animation

Ping Pong the Animation"Pahlawan itu datang. Pahlawan itu datang. Pahlawan itu datang. Nyanyikan kata-kata ini di benakmu, dan aku pasti akan datang kepadamu ..."

Mantra ini adalah apa yang diulang Makoto Tsukimoto sebagai sumber motivasi ketika dia stres dalam tekanan hidup terutama saat bertanding ping pong. Makoto tidak bertarung sendirian, dia ditemani Yutaka Hoshino, kedua anak laki-laki ini tumbuh bermain ping pong bersama hampir setiap hari.

Setiap tahun, siswa dari seluruh Jepang berkumpul untuk kompetisi tenis meja Inter-High untuk mencapai ketenaran nasional dan internasional. Melalui pelatihan dan kompetisi yang intens, hanya pemain terbaik yang layak bertarung.

Lagu Pembuka

"Tada Hitori (唯一人)" by Bakudan Johnny (爆弾ジョニー)

Lagu Penutup

1: "Ano Hero to' Bokura ni Tsuite ("あのヒーローと" 僕らについて)" by Merengue (メレンゲ) (eps 1-4, 8, 10-11)
2: "Ano Yoake Mae no' Bokura ni Tsuite ("あの夜明け前の" 僕らについて)" " by Merengue (メレンゲ) (eps 5-7,9)